banner

Tentang Pelatihan

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh, Sahabat UMKM!

BSI UMKM Center Yogyakarta bersama Danantara Indonesia dan Forkom UMKM Nusantara dengan bangga menghadirkan Pelatihan UMKM dengan tema:

“SDM Unggul, UMKM Tangguh: Kunci Mengembangkan Tim Berkualitas”

Acara ini dirancang khusus untuk membantu para pelaku UMKM meningkatkan kualitas sumber daya manusia, memperkuat kemampuan kepemimpinan, serta membangun tim kerja yang solid dan produktif.

???? Narasumber Khaleili Nungki Hashifah Owner Creative Batik

???? Opening Speech Sri Mulyaningsih Branch Manager BSI KCP Kota Gede

???? Senin, 24 November 2025 ? 08.30 WIB – Selesai ???? BSI UMKM Center Yogyakarta Jl. Doktor Sutomo No.8, Baciro, Gondokusuman, Yogyakarta 55211

Mari tingkatkan kompetensi dan kualitas tim untuk membawa UMKM naik kelas! Sampai jumpa di acara pelatihan, Sahabat UMKM!

SDM Unggul, UMKM Tangguh: Kunci Mengembangkan Tim Berkualitas

Pelatihan

SDM Unggul, UMKM Tangguh: Kunci Mengembangkan Tim Berkualitas


24 Nov 2025 09:00

Tatap Muka

Kuota : 30
Jumlah Pendaftar : 0 Peserta
SAYA MAU MENDAFTAR